Materi Pelatihan
Training Contract Writing and Legal Drafting 2025
Training Contract Writing and Legal Drafting 2025
DESKRIPSI
Training Contract Writing and Legal Drafting 2025 dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai teknik penulisan kontrak dan penyusunan dokumen hukum yang tepat, jelas, dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Dalam dunia bisnis modern, kontrak merupakan instrumen penting untuk mengatur hak dan kewajiban para pihak, sehingga kesalahan sekecil apa pun dapat berdampak besar pada keberlangsungan kerja sama. Pelatihan ini membekali peserta dengan keterampilan menyusun, meninjau, dan memodifikasi kontrak sesuai dengan kaidah hukum yang berlaku.
Materi pelatihan mencakup prinsip-prinsip dasar hukum kontrak, struktur dan format kontrak, bahasa hukum yang efektif, hingga teknik mitigasi risiko melalui klausul perlindungan hukum. Peserta juga akan mempelajari praktik terbaik (best practice) dalam legal drafting untuk berbagai jenis kontrak, seperti kontrak bisnis, perjanjian kerja sama, dan memorandum of understanding (MoU). Cocok untuk staf legal, manajer kontrak, pengacara perusahaan, dan profesional lain yang terlibat dalam penyusunan dokumen hukum.
Tujuan Training Contract Writing and Legal Drafting 2025
- Memahami prinsip hukum kontrak.
- Menyusun kontrak yang sah secara hukum.
- Menguasai bahasa hukum yang efektif.
- Menyusun klausul perlindungan hukum.
- Mengidentifikasi risiko dalam kontrak.
- Menguasai teknik legal drafting.
- Menerapkan best practice penyusunan kontrak.
- Meningkatkan keterampilan negosiasi klausul.
- Menyusun kontrak bisnis dan kerja sama.
- Melakukan review kontrak secara profesional.
Materi Training Contract Writing and Legal Drafting 2025
- Dasar-dasar hukum kontrak.
- Struktur kontrak profesional.
- Bahasa hukum yang tepat.
- Klausul penting dalam kontrak.
- Teknik mitigasi risiko.
- Penyusunan MoU.
- Legal drafting untuk bisnis.
- Review kontrak.
- Studi kasus kontrak bermasalah.
- Latihan penyusunan kontrak.
METODE Training Contract Writing and Legal Drafting 2025
- Presentation;
- Discussion;
- Case Study;
- Evaluation;
- Pre test & Post Test
NARASUMBER BIMTEK TRAINING
Narasumber Kami Berpengalaman Sescara Teori Dan Praktek Selama 35+ Tahun Tersertifikasi Nasional Dan Internasional Dan Tersebar Di Seluruh Indonesia
LOKASI PELAKSANAAN 77 KOTA DI INDONESIA
- Yogyakarta ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Jakarta ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Bandung ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Bali ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Surabaya ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Malang ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Samarinda ( Setiap Minggu Pelaksanaan )
- Balikpapan
- Makassar
- Batam
- Semarang
- Manado
- Jayapura
- Sorong
- Medan
- Dst
Catatan : Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan Dan Kota Pelaksanaan
Benefit Apa Saja yang Didapatkan Peserta
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
- FREE Transportasi Peserta ke tempat pelatihan (By Request)
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or backpack (Tas Training) Dan Jaket
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
INFORMASI PENDAFTARAN DAPAT MENGHUBUNGI ADMIN KAMI
- ALIA 0812 3459 4527
- ANDIN 0812 3459 4528
